Senin 6 Januari 2020
Menyonsong Tahun Baru 2020, bertepatan dengan hari Senin Tanggal 6 Januari 2020 Pengadilan Agama Palangkaraya Kelas IB melaksanakan Apel Pagi Perdana.Bertendak sebagai Pembina Apel Ibu Wakil Ketua Pengadilan Agama Palangkaraya Kelas IB (Dra. Hj Norhayati, M.H.).

Dalam Apel beliau menyampaikan beberapa hal, diantara adalah dalam menghadapi Tahun Baru ini kita semua hendaknya bercermin pada Tahun lalu, maksudnya adalah segala kekurangan yang ada ditahun lalu kita perbaiki dan jangan sampai mengulang kesalahan yang sama.
Kemudian Beliau menyerukan agar seluruh jajaran Pengadilan Agama Palangkaraya Kelas IB selalu meningkatkan Kedisiplinan sehingga diharapkan kinerja seluruh jajaran akan selalu lebih baik.
Berita Sebelumnya
PEMBINAAN SERTA PENANDATANGAN KONTRAK PPNPN TAHUN ANGGARAN 2020 Selanjutnya
PEMBINAAN SERTA PENANDATANGAN KONTRAK PPNPN TAHUN ANGGARAN 2020 Selanjutnya
Berita Selanjutnya
PELAYANAN DAN PEMANFAATAN FASILITAS DIFABEL Sebelumnya
PELAYANAN DAN PEMANFAATAN FASILITAS DIFABEL Sebelumnya