Rabu, 04 Oktober 2023
» Berita » Rapat TLHP Binwas PTA Palangka Raya
Rapat TLHP Binwas PTA Palangka Raya
  

www.pa-palangkaraya.go.id | Rabu, (06/09/2023)

Pasca pelaksanaan Pembinaan dan Pengawasan oleh Hakim Tinggi Pengawas Daerah Pengadilan Tinggi Agama Palangka Raya yang terdiri dari Ketua Tim Drs. H. Mashudi, M.H., Anggota Tim Dr. Ufie Ahdie, S.H., M.H., Arie Widya Sari, S.H., Nilam Ma’unnatuni’mah, S.H., Ratna Kumala Sari, S.Pd dan hadir perwakilan pimpinan Pengadilan Tinggi Agama Palangka Raya Mursidi, S.H. di Pengadilan Agama Palangka Raya pada tanggal 30 Agustus s.d 2 September 2023.

Selasa, (05/09/2023) dipimpin Wakil Ketua Pengadilan Agama Palangka Raya bersama Panitera, Sekretaris, Panitera Muda, Kepala Sub Bagian dan Pj Fungsional Pranata Komputer bertempat di Aula Media Center Pengadilan Agama Palangka Raya mempelajari secara seksama, mengevaluasi atas catatan temuan Hatiwasda PTA Palangka Raya yang kemudian memberikan langkah-langkah sulosi perbaikan yang selanjutnya hasil TLHP tersebut akan disampaikan kepada Badan Pengawasan Mahkamah Agung RI dengan tembusan Pengadilan Tinggi Agama Palangka Raya dalam kurun waktu penyelesaian sebagaimana kontrak kinerja yaitu 2 (dua) minggu atau paling lambat 18 September 2023.

“Menurut hemat kami LHP ini hanya bersifat minor, tidak ada yang sulit untuk ditindaklanjuti, maka TLHP ini satu minggu kedepan dululah sudah selesai”. pinta Siti Fadiah.

Terimakasih telah membaca Berita - Rapat TLHP Binwas PTA Palangka Raya. Silahkan tinggalkan komentar, saran dan pesan Anda untuk kemajuan website Pengadilan Agama Kelas 1A Palangka Raya. Terimakasih untuk dukungan dan partisipasi Anda.
Total Komentar    Belum Ada Komentar
  • Nama harus diisi, Email tidak akan disebarluaskan, Terimakasih.
  • Mohon untuk menggunakan ejaan yang benar / kata-kata yang mudah dimengerti

Please note: Comment moderation is enabled and may delay your comment. There is no need to resubmit your comment.

*